IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PGMI DARING PADA MASA COVID-19 DI SMPN 9 BANJARBARU

Muhammad Azmi Aziz

Abstract


Abstract: This research discusses "Implementation of Online Islamic Religious Education Learning During the Covid-19 Period at SMPN 9 Banjarbaru". The formulation of the problem in this research is how to implement online Islamic religious education learning during the Covid-19 period at SMPN 9 Banjarbaru and its supporting and inhibiting aspects. The aim of this research is to determine the implementation of online Islamic religious education learning during the Covid-19 period at SMPN 9 Banjarbaru as well as its supporting and inhibiting aspects.The subjects in this research are Islamic Religious Education teachers at SMPN 9 Banjarbaru while the objects in this research are the Implementation of Online Islamic Religious Education Learning During the Covid-19 Period at SMPN 9 Banjarbaru and its supporting and inhibiting aspects. In extracting data, researchers used observation, interview and documentation techniques. Data management techniques are carried out by data classification, editing, and data interpretation. Next, it was analyzed using qualitative descriptive analysis and conclusions were drawn inductively.Based on the research results, it is known that the implementation of online Islamic religious education learning during the Covid-19 period at SMPN 9 Banjarbaru has gone well in accordance with the procedures of the Ministry of Education, Culture, Research and Technology (KEMENDIKBUD).  The implementation of online learning is generally seen from Islamic Religious Education teachers in carrying out learning using an online system with the online media facility of the WhatsApp application by implementing it with their students, students are accustomed to and directed to carry out good habits such as keeping the environment clean and always being monitored to collect assignments correctly. time. Aspects that support online learning include educational background, teaching experience and the personality of the Islamic Religious Education teacher.  Keywords: Islamic Religion, Learning, Online. Abstrak: Penelitian ini membahas tentang “Implementasi Pembelajaran PGMI Daring Pada Masa Covid-19 di SMPN 9 Banjarbaru”. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana Implementasi Pembelajaran PGMI Daring Pada Masa Covid-19 di SMPN 9 Banjarbaru serta aspek pendukung dan penghambatnya. Tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui Implementasi Pembelajaran PGMI Daring Pada Masa Covid-19 di SMPN 9 Banjarbaru serta aspek pendukung dan penghambatnya.Subjek dalam penelitian ini ialah guru PGMI SMPN 9 Banjarbaru sedangkan objek dalam penelitian ini adalah Implementasi Pembelajaran PGMI Daring Pada Masa Covid-19 di SMPN 9 Banjarbaru serta aspek pendukung dan penghambatnya. Dalam penggalian data, peneliti menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik pengelolaan data dilakukan dengan klasifikasi data, editing, dan interpretasi data. Selanjutnya dianalisis dengan analisa deskriptif kualitatif dan ditarik simpulan secara induktif.Berdasarkan hasil penelitian, diketahui bahwa Implementasi Pembelajaran PGMI Daring Pada Masa Covid-19 di SMPN 9 Banjarbaru dalam pelaksanaanya sudah berjalan dengan baik sesuai dengan prosedur Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (KEMENDIKBUD).  Pelaksanaan pembelajaran daring pada umumnya terlihat dari guru PGMI dalam melaksanakan pembelajaran menggunakan system daring dengan fasilitas media online aplikasi whatsapp dengan melakukan penerapan kepada siswanya, siswa di biasakan dan diarahkan untuk melakukan kebiasaan baik seperti menjaga kebersihan lingkungan serta selalu di pantau untuk mengumpulkan tugas tepat waktu. Aspek yang mendukung pembelajaran daring tersebut antara lain berasal dari latar belakang pendidikan, pengalaman mengajar, dan kepribadian guru PGMI. Kata Kunci: Daring, Pembelajaran, PGMI.

References


Ahmadi, R . Pengantar Pendidikan, Yogyakarta : Ar-Ruzz Media, 2016.

Amri, S. Pengembangan & Model Pembelajaran dalam Kurikulum 2013, Jakarta:

Prestasi Putrakarya, 2013.

Agostiono, Implementasi Kebijakan Publik Model Van Meter dan Van Horn, Jakarta: Rajawali Press, 2010.

Akib, H dan A. “Artikulasi Konsep Implementasi Kebijakan: Perspektif, Model dan Kriteria Pengukurannya,” Universitas Pepabari Makassar, 2008.

Atsani, Lalu Gede Muhammad Zainudin, “Transformasi Media Pembelajaran Pada Masa Pandemi Covid-19”, Jurnal Studi Islam, Vol. 1, No. 1, 25 Agustus 2020.

Barnadib, I. Dasar-Dasar Pendidikan, Bogor: Galia Indonesia,2005.

Buzan, T. Buku Pintar Mind Mapping, Jakarta: Gramedia Pustaka, 2012.

Depdiknas, Undang-undang Sistem Pendidikan Jakarta: Eka Jaya, 2003.

Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai

Pustaka, 2007.

Franklin, R. Policy Implementation and Bureaucracy, second edition, Chicago-Illionis: Dorsey Press, 2014.

Hasbullah, Dasar-Dasar Ilmu Pendidikan, (Edisi Revisi), Jakarta: Rajagrafindo

Persada, 2012.

Jamaludin, Pembelajaran Daring Masa Pandemik Covid-19 Pada Calon Guru: Hambatan, Solusi Dan Proyeksi, LP2M UIN Sunan Gunung Djati Bandung, 2020.

Komariah, D. S. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta, 2012.

Majid, A. belajar dan pembelajaran PAI, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2012.

Margono, S. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta, 2003.

Suyanto, B. Masalah Sosial Anak, Jakarta, Kencana Prenada Media Group, 2010.

Trianto, Pengembangan Model Pembelajaran tematik, Jakarta: Prestasi Pustaka karya, 2010.

Ulum, I. Klinik skripsi. Malang: Aditya Media, 2011.

Pohan, A. E. Konsep Pembelajaran Daring Berbasis Pendekatan Ilmiah, Purwodadi: CV. Sarnu Untung, 2020.

Purwanto, Analisis Kebijakan dari Formulasi ke Implementasi Kebijakan, Jakarta: Bumi Aksara, 2015.

Mutia, I dan L. Kajian Penerapan E-learning Dalam Proses Pembelajaran di Perguruan Tinggi, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2013.

Muhaimin, Paradigma Pendidikan Islam, Bandung: Rosdakarya, 2002.

Putra, M. Kurang Efisiennya PembelajaranDaring/E-Learning, Yogjakarta : Ar-ruzzmedia, 2020.

Wahyono, P,H. dan A. “Guru profesional di masa pandemi covid-19: Review implementasi, tantangan dan solusi pembelajaran daring”, Jurnal Pendidikan Profesi Guru, Vol. 1, No. 1, 2020.

Wahyuni, D. B. Teori belajar dan pembelajaran, Jogjakarta: Ar-ruz Media, 2007.

Waryanto, N. H. On-Line Learning sebagai Salah Satu Inovasi Pembelajaran, Vol. 2, No. 1, Desember, 2006.

Widiosworo, E. 19 Kiat Sukses Motivasi Belajar Peserta Didik, Yogyakarta:

ArRuzz Media, 2015.

Wiyani, D. M. psikologi pendidikan; Teori dan Aplikasi dalam proses pembelajaran, Yogyakarta; Ar-ruzz Media, 2013.

Wulandari, S.S dan Handayani, O. I, Pembelajaran Daring Sebagai Upaya Study

From Home (SFH) Selama pandemi Covid-19, Vol. 8 No. 3, 2020, https://journal.unesa.ac.id/index.php/jpap/article, Di Unduh Tanggal 12 Maret 2021.

Yusuf, B. Esesnsi Pengembangan Pembelajaran Daring, Yogyakarta: Deepublish, 2015.




DOI: https://doi.org/10.47732/darris.v4i2.506

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Darris: Jurnal Pendidikan Madrasaha Ibtidaiyah are indexed by:

          

          

E-ISSN: 2621-0126

P-ISSN: 2654-4830

Published by Jurusan Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah STAI Al Falah Banjarbaru

Contact us:

DARRIS: Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah

Address: Jl. A. Yani Km. 23 Landasan Ulin - Banjarbaru
Postal Code: 70723
Province: South Kalimantan
Telephone : (+62)511-4705260
Email: darris@staialfalahbjb.ac.id

This work is licensed under Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International